3/07/2012

Cara Menambah Teman di Twitter

Cara menambah Teman di twitter memang sedikit membingungkan, hal yang diterapkan twitter tidaklah sama dengan yang kita dapat di facebook, ini jauh berbeda. Kalau facebook, begitu anda masuk, langsung terlihat orang-orang yang mungkin kita cari. Khusus bagi anda yang belum tahu, mungkin disini sedikit ada bantuan untuk anda dapat menambah teman di situs jejaring sosial Twitter.

Disini kita membahas bagi anda yang sudah memiliki akun twitter, jika belum ya silahkan daftar terlebih dahulu. Untuk informasi lebih lanjut, silahkan ikuti langkah-langkah dibawah ini.


- Login dengan menggunakan akun twitter anda.
- Setelah login, maka silahkan klik dan pilihan 'Who to Follow' yang terletak pada bagian paling atas halaman twitter anda, seperti yang terlihat pada gambar diatas.
- Lalu ketik nama teman yang anda cari pada bagian 'Search by name or topic'.
- Jika ada nama yang sesuai dengan yang anda cari, maka anda bisa langsung mengikuti akun twitternya dengan cara mengklik tombol 'follow' yang tersedia.

Selain cara tersebut, ada satu lagi cara mencari teman dengan mengikuti step 1 sampai 2 diatas. Dan selanjutnya anda klik pada bagian tab 'Find Friends', nah disana anda bisa mencari teman berdasarkan yang ada di kontak alamat email yang anda gunakan. Sekian cara mencari teman di situs jejaring sosial twitter.

2 komentar:

rangga mengatakan...

makasih ya gan tipsnya.salam sukses selalu

Agen Resmi SBOBET mengatakan...

Cara untuk meminta invite back gimana ya?

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Pengikut

 
Copyright © 2011. Media Informasi Lengkap . All Rights Reserved
Home | Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Site map
Design by Herdiansyah . Published by Borneo Templates